Fenolftalein adalah senyawa kimia dengan rumus molekul C 20 H 14 O 4 dan sering ditulis sebagai "HIn" atau "pp" dalam notasi singkat. Fenolftalein sering digunakan sebagai indikator dalam titrasi asam–basa .
Indicators and Reagents. Substances used for the detection, identification, analysis, etc. of chemical, biological, or pathologic processes or conditions. Indicators are substances that change in physical appearance, e.g., color, at or approaching the endpoint of a chemical titration, e.g., on the passage between acidity and alkalinity.
Salah satu contoh indikator asam-basa yang terkenal adalah indikator phenolphtalein (PP) yang biasanya digunakan dalam praktikum titrasi. Indikator PP ini mempunyai rentang pH 8,0 – 9,6 dengan perubahan warna dari tak berwarna (colorless) – merah keunguan.
View or download the Phenolphthalein MSDS (Material Safety Data Sheet) or SDS for 107233 from Merck.
Indikator larutan asam basa adalah indikator asam basa lainnya yang dipakai untuk mengetahui sifat asam basa sebuah senyawa. Indikator larutan asam basa yang paling banyak digunakan adalah larutan indikator fenolftalein (PP), metil merah (mm), metil jingga (mau), dan bromtimol blue (BTB).
Indikator asam basa terbagi menjadi beberapa jenis, yaitu indikator alami, indikator universal, dan yang paling umum digunakan adalah kertas lakmus dan pH meter. Biar lebih jelas lagi, berikut penjelasannya!
Indikator kimia yang biasa digunakan yaitu indikator pp atau phenolptalein. Indikator ini diteteskan sebanyak 1-2 tetes ke dalam titrat . Kalau tidak diteteskan , maka titrat tidak bisa berubah warna , sehingga kita tidak akan tahu kapan titik ekuivalennya terjadi.